Bulan januari lalu saya baru punya notebook, tanpa basa-basi langsung tancap mencari cara menjadikan HP sebagai modem, karena masih gaptek urusan beginian tanya-tanya di forum. Dengan penuh perjuangan ter-download juga PC Suite yang 1 jam-an downloadnya, maklum cuma gprs. Setelah puas bisa juga internetan tiba-tiba muncul beginian ketika menghidupkan notebook.
Spontan kaget, kok gak bundling saja langsung biar newbie gak bingung, meski jarang muncul tapi sangat mengganggu tidak bisa tenang. Tanya-tanya admin acer Indonesia (karena notebook-ku acer) katanya suruh beli yang kata orang-orang berharga mahal. Untuk orang kere kayak saya ini bingung harus beli dimana, setelah mumet datang akhirnya menyempatkan tanya di grup tanya-jawab dan menemukan solusi juga.
"DAZ LOADER" adalah kata kuncinya, setelah googling ketemu juga forumnya. Tanpa basa basi langsung sedot filenya di link 1, dan setelah mengekstrak windows loader lalu menginstal. Ada baikya baca "read me" dan "keys" dulu, tapi bagi yang tidak sabaran bisa langsung instal Windows Loader.
Ikuti prosesnya hingga Windows terverify dan restart komputer. Terima kasih untuk master Daz :D
Cara Aktivasi Windows
Labels:
Computer
Posted by
terbias
Tuesday, February 14, 2012
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Blog Subscription
Search this blog
Popular Posts
-
Banyak file yang diunggah di hosting gratisan, sehingga akan melihat banyak iklan jika mengunduhnya. Tentu akan risih dan terganggu jika dis...
-
Operator seluler memblokir suatu situs pasti lah ada alasan, misalnya untuk menghadang akses situs porno, judi, dan lain-lain. Tapi tak jara...
-
Mig33 sudah lama menyediakan fitur E-mail, tapi ada hal yang dihilangkan. Dan mxit yang dulu tidak ada fitur E-mail kini sudah disediakan da...
-
Siapa sih yang gak ngiler ketika mencium harumnya udang goreng, udang bakar dan makanan laut lainnya. Tapi banyak juga yang terpaksa menahan...
-
Foto: Google Langkah-langkah membuat akun gmail dari ponsel: 1. Pakai browser opera mini, ketik pada pencarian google Signup gmail 2. Pilih ...
-
Bing, itulah namanya yang beralamat di wap.bing.im kini hanyalah sebuah sejarah. Banyak hal seru disini, mulai dari suaranya yang khas seper...
-
Aplikasi handler diciptakan oleh Yosep Karli di Indonesia dan kuliah di Universitas Bina Nusantara. Dan berikut sedikit hasil wawancara den...
-
Berawal dari lupa sandi yahoo sejak setahun lalu, iseng-iseng forgot password yahoo tapi selalu gagal karena reload setelah diklik selanjutn...
-
HTTP Injector adalah aplikasi android untuk menjalankan SSH di ponsel dengan mudah, aplikasi ini tersedia secara gratis di PlayStore dan d...
-
Kalau kepepet memang ada saja yang dilakukan, iseng-iseng buka microemu meski belum paham, tapi setelah buka dan mempelajari sebentar akhirn...
0 comments:
Post a Comment